340 Juta Perempuan Hidup dalam Kemiskinan, Kesetaraan Gender Masih Jauh dari Kenyataan

340 Juta Perempuan Hidup dalam Kemiskinan, Kesetaraan Gender Masih Jauh dari Kenyataan
Ilustrasi - Seorang perempuan membentangkan poster saat melakukan aksi unjuk rasa menyuarakan kesetaraan gender, perlawanan atas kekerasan seksual terhadap perempuan, dan ekspoitasi perempuan. Foto: ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc

"Kerawanan pangan diperkirakan berdampak pada lebih dari 236 juta perempuan dan anak perempuan, dibanding dengan lebih dari 131 juta pria dan anak laki-laki, akibat perubahan iklim,'' kata laporan itu.

"Secara global, pada tingkat perkembangan saat ini, sekitar 110 juta anak perempuan dan perempuan muda akan keluar dari sekolah pada 2030," menurut laporan tersebut.

Laporan itu menyatakan tambahan 360 miliar dolar AS (Rp 5,52 kuadriliun) per tahun diperlukan untuk mencapai kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan di seluruh sasaran utama global.

Laporan itu memperingatkan bahwa kegagalan mengutamakan kesetaraan gender saat ini dapat merusak keseluruhan Agenda Pembangunan Berkelanjutan 2030. (ant/dil/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Menurut laporan terbaru PBB, untuk setiap satu dolar yang didapatkan pria dari pendapatan sebagai tenaga kerja secara global, perempuan hanya memperoleh 51 sen


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News