36 Petani Kopi Indonesia Bersaing di Kompetisi Internasional

36 Petani Kopi Indonesia Bersaing di Kompetisi Internasional
Sebanyak 39 petani kopi dari 6 provinsi di Indonesia menanti hasil penilaian akhir dari juri dalam kompetisi kopi dunia, Cup of Excellence (COE). Foto: Dok. COE

Dalam tahap penilaian pra seleksi ada 84 sampel kopi yang lolos dan berhak melaju ke tahap nasional.

"Menurut saya namanya kompetisi ada kalah ada menang, kita juga ingin bikin pelatihan bagaimana para petani bisa mempertahankan kualitasnya, enggak cuma hoki," jelasnya.

Kopi peserta harus menjalani seleksi ketat sebelum lolos ke tahap penjurian international.

Seluruh sampel kopi itu baru akan dibuka identitas petani dan kopinya setelah juri menyelesaikan penilaianpada tingkat internasional.

Pemberian nilai itu hanya berlaku untuk lot kopi yang didaftarkan pada penyelenggaraan COE Indonesia 2022/2023.

Tahap terakhir dari kompetisi ini adalah lelang daring yang diikuti semua peserta lelang yang didominasi calon pembeli dari luar Indonesia.

Peserta lelang harus mendaftarkan diri ke ACE, sehingga calon pembeli adalah pembeli yang sudah terseleksi.

ACE mengelola dua jenis lelang terkait kopi-kopi yang ikut serta dalam COE ini, yakni National Winner Auction dan COE Auctions.

Sebanyak 39 petani kopi dari 6 provinsi di Indonesia menanti hasil penilaian akhir dari juri dalam kompetisi kopi dunia, Cup of Excellence (COE).

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News