4 Tips Mudah Atasi Rasa Cemburu Berlebih ke Pasangan
Selasa, 20 Juli 2021 – 08:35 WIB

Ilustrasi Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
Hal itu membuat kita berpikir pasangan akan mencari orang yang lebih sempurna.
Sebaiknya, hindari untuk membandingkan diri sendiri dengan orang lain.
3. Cari tahu asal cemburu
Hal pertama yang harus kamu lakukan adalah mencari tahu asal rasa cemburu yang kamu rasakan.
Mencari tahu asal rasa cemburu akan membantumu untuk mengatasi rasa cemburu tersebut.
4. Cerita dengan teman
Meluapkan perasaan atau curhat kepada seorang teman yang dipercaya bisa membuat perasaan lebih tenang.
Oleh karena itu, setiap kali kamu merasa cemburu, kamu bisa bercerita dengan teman atau sahabatmu agar perasaanmu lebih tenang.(genpi/jpnn)
Ada beberapa cara mudah atasi rasa cemburu berlebihan ke pasangan seperti bersikap jujur.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban
- Soal Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji, Venna Melinda: Aku Belum Mau Mendahului
- Detik-detik MA Menyabetkan Celurit ke Arah Mantan Pacar, Mengerikan
- Diduga Gegara Cemburu, Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Lesbian di Bandung Tikam Leher Pasangan Gegara Cemburu, Begini Kronologinya
- Anak Muda di Indonesia Bayar Jasa Buat Tes Kesetiaan Pasangannya