5 Berita Terpopuler: Gaji Plus Rapelan PNS & PPPK Masuk, Para Honorer Wajib Menyimak, Sabar

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Jumat (1/3) tentang gaji plus rapelan PNS dan PPPK masuk rekening, para honorer wajib menyimak info terbaru PP Manajemen ASN, hingga sabar ya, pembayaran gaji PNS dan PPPK tidak serempak. Simak selengkapnya!
1. PNS & PPPK Semringah, Gaji Baru Plus Rapelan Sudah Masuk Rekening, Nih Daftarnya
PNS dan PPPK semringah setelah mengecek rekeningnya. Hari ini, 1 Maret 2024 gaji baru dengan kenaikan 8 persen, plus rapelan selisih gaji Januari - Februari sudah masuk.
"Alhamdulillah, kenaikan gaji 8 persen dan rapelan sudah masuk per 1 Maret. Ini hadiah menjelang Ramadan," kata Masda Mohamad, PNS Kementerian Agama (Kemenag) Manado kepada JPNN.com, Jumat (1/3).
Pejabat fungsional di Kemenag Manado ini mendapatkan gaji dan tunjangan golongan kepangkatan IIId.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
PNS & PPPK Semringah, Gaji Baru Plus Rapelan Sudah Masuk Rekening, Nih Daftarnya
2. Wahai Para Honorer, Inilah Info Terbaru PP Manajemen ASN, Sabar Ya
Peraturan Pemerintah (PP) tentang Manajemen ASN yang merupakan turunan UU Nomor 20 Tahun 2023 tentang ASN ditargetkan terbit akhir April 2024.
5 berita terpopuler sepanjang Jumat (1/3) tentang gaji plus rapelan PNS dan PPPK masuk rekening, para honorer wajib menyimak info terbaru PP Manajemen ASN
- Banyak NIP CPNS & PPPK 2024 Terbit, SK Malah Minim, BKN Siapkan Fitur Baru
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini