5 Berita Terpopuler: Jangan Alihkan Non-ASN ke Outsourcing, Mindset Pejabat Harus Diubah, Kemendagri Tolong!

Edi meminta Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) turun tangan, sebab saat ini muncul dualisme kepemimpinan di Padang Lawas.
Permasalahan berawal saat Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi menerbitkan surat pengangkatan Wakil Bupati Palas Ahmad Zarnawi Pasaribu sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Bupati, pada November 2021.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Bang Edi Minta Mendagri Segera Selesaikan Dualisme Kepemimpinan di Padang Lawas
4. PermenPANRB 1 Tahun 2023: Mindset Pejabat Fungsional Harus Berubah, 3 Hal Ini
Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) John Wempi Wetipo berharap, terbitnya PermenPANRB Nomor 1 Tahun 2023 tentang Jabatan Fungsional dapat memberikan lompatan besar terhadap percepatan reformasi birokrasi dan transformasi institusi pemerintahan yang sedang dan terus dilaksanakan.
Selain itu, diharapkan dapat menciptakan pemerintahan yang bersih, akuntabel, berkinerja tinggi, efektif, efisien, serta menciptakan pelayanan publik yang berkualitas.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
5 berita terpopuler sepanjang Sabtu (28/1) tentang BKH PGRI Riau meminta jangan alihkan non-ASN ke outsourcing, mindset pejabat fungsional harus diubah
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Honorer 8 Tahun Bekerja Ikut Seleksi PPPK, Dicoret gegara Tergiur Uang Haram
- Persaingan Ketat Seleksi PPPK Tahap 2, Ini Datanya, Tetap Semangat ya
- Soal Jadwal Pengangkatan CPNS & PPPK 2024, Pak Alim Sanjaya Beri Penjelasan Begini