5 Berita Terpopuler: Pemda Mulai Mendata Honorer, PPK Menentukan Non-ASN, Ada Kebijakan Meresahkan

5 Berita Terpopuler: Pemda Mulai Mendata Honorer, PPK Menentukan Non-ASN, Ada Kebijakan Meresahkan
MenPAN-RB Tjahjo Kumolo menegaskan penghapusan honorer tidak serta merta, tetapi PPK harus menentukan status pegawai non-ASN. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Sabtu (4/6) tentang MenPAN-RB diminta mulai mendata honorer, PPK akan menentukan status pegawai non-ASN, hingga kebijakan penghapusan honorer meresahkan penjaga sekolah. Simak selengkapnya!

Jangan lupa ya, tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir.

1. Jokowi Hadiri Formula E, Lihat Siapa yang Berjalan di Sampingnya

Presiden Joko Widodo (Jokowi) tiba di Sirkuit Formula E Ancol, Sabtu (4/6) sekitar pukul 14.15 WIB.

Presiden disambut oleh Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, dan Gubernur DKI Anies Baswedan.

Terlihat juga Chairman of Formula E Jakarta-Indonesia Ahmad Sahroni dan Formula E Chief Championship Officer & Co-Founder Alberto Longo.

Sebelum lomba dimulai, Jokowi sempat memasuki trek balapan. Dia menyaksikan kesiapan para pembalap menuju garis start.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

5 berita terpopuler sepanjang Sabtu (4/6) tentang MenPAN-RB diminta mulai mendata honorer, PPK akan menentukan status pegawai non-ASN

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News