5 Berita Terpopuler: Pengumuman PPPK Guru 2022 Tak Kunjung Muncul, Ada yang Mundur dari Jabatan, Mengkhawatirkan

5 Berita Terpopuler: Pengumuman PPPK Guru 2022 Tak Kunjung Muncul, Ada yang Mundur dari Jabatan, Mengkhawatirkan
Pengamat dan Praktisi Pendidikan Indra Charismiadji sudah memprediksi seleksi PPPK Guru 2022 bakal gagal total. Foto: Dika Rahardjo/JPNN.com

Menurut Zainudin, dirnya memperoleh izin itu saat menemui Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (20/2).

"Beliau (Jokowi) menyampaikan, 'saya izinkan untuk konsentrasi dan fokus kepada sepak bola'," kata Amali dalam jumpa pers seusai pertemuan dengan Presiden Jokowi.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Zainudin Amali Kantongi Izin Jokowi untuk Mundur dari Jabatan Menpora

4. Wabup Era Mengkhawatirkan Nasib PPPK jika Salary Range Diberlakukan

Wakil Bupati Nias Barat Era Era Hia menyampaikan kekhawatirannya akan adanya perubahan dalam mekanisme PPPK (pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja).

Walaupun masih digodok pemerintah pusat dan asosiasi pemda, tetapi info PPPK model baru ini sudah ramai dibahas kalangan honorer maupun pejabat daerah.

Wabup Era mengatakan masalah utama dalam perekrutan PPPK adalah soal anggaran gaji. Kalau gaji PPPK dialihkan kepada pemda akan menimbulkan masalah, karena kemampuan daerah berbeda-beda.

berita terpopuler sepanjang Senin (20/2) tentang pengumuman hasil seleksi PPPK Guru 2022 belum juga muncul, Zainudin Amali sudah direstui Presiden untuk mundur

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News