5 Keuntungan Inventory Control Berbasis Web, Perusahaan Wajib Pakai

Layanan scan barcode dalam sistem inventory control modern akan membuat pengiriman menjadi lebih terukur dan tepat sehingga keluhan bahwa barang yang dikirim adalah produk yang berbeda akan minim terjadi.
Pengoptimalan stok adalah langkah kerja yang amat penting untuk sebuah perusahaan agar banyak masalah persediaan seperti situasi kekurangan atau kelebihan stok di dalam gudang dapat dihindari.
Tak kalah penting dengan melakukan optimasi stok dengan inventory control, kesuksesan bisnis juga ditentukan oleh proses inventory barang atau jasa. Untuk mempermudah pengelolaan inventori barang, Anda dapat menggunakan aplikasi inventory barang berbasis web Jurnal by Mekari.
Ribuan klien dan distributor di seluruh Indonesia telah membuktikan kecanggihan fiturnya. Tidak butuh instalasi, memantau inventory barang semudah sekali sentuhan jari, lewat smartphone atau desktop.
Berikut beberapa keunggulannya:
Memudahkan sales untuk taking orders lewat smartphone.
Menciptakan rute paling efisien dengan Route Management.
Mengelola persediaan dan gudang secara rapi dan sistematis.
Serba-serbi Inventory Control berbasis web, definisi, tips memilih, dan keuntungan menggunakannya, simak selengkapnya
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- Grib Jaya Kalteng Segel Perusahaan di Barito Selatan, Irjen Iwan Kurniawan Bertindak
- Azka Aufary Ramli Ajak Pengusaha dan Pekerja Berkolaborasi untuk Tingkatkan Kesejahteraan
- Laporan Keuangan Solid, Bukalapak Mulai 2025 dengan Momentum Kuat
- Ini Upaya Bea Cukai Perkuat Kolaborasi dengan Perusahaan Berstatus AEO di 2 Daerah Ini
- Prabowo Bertemu 19 Perusahaan Raksasa Korea, Dapat Investasi Rp 259 Triliun