5 Khasiat Kacang Mete, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini

Sifat dari kacang mete ini mampu melindungi jantung dari beragam macam penyakit, termasuk menurunkan kolesterol LDL yang jahat.
4. Baik untuk kesehatan saraf
Kandungan magnesium dalam kacang mete membuat saraf lebih santai dan dengan demikian pembuluh darah dan otot juga akan lebih terlihat rileks.
Terlalu sedikit magnesium dalam tubuh akan mengakibatkan terlalu banyak kalsium yang masuk ke sel saraf, menyebabkan terkirim terlalu banyak pesan, dan menyebabkan terlalu banyak kontraksi.
5. Menurunkan risiko strok
Konsumsi kacang mete bisa mencegah penyakit strok. Menurut American Heart Association, kacang mete mampu menurunkan kadar kolesterol jahat, hingga mengurangi risiko serangan jantung.
Konsumsi secara rutin, agar bisa memenuhi kebutuhan nutrisi yang baik untuk kesehatan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi kacang mete yang baik untuk kesehatan tubuh dan bisa membantu menurunkan risiko serangan penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- 3 Khasiat Pare, Ampuh Obati Penyakit Ini
- SLB OneSubsea Buka Fasilitas Pengembangan Bawah Laut Baru di Balikpapan
- Kisah Rina Santi, Sukses Menginspirasi Perempuan lewat Komunitas Women in Energy
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang