5 Manfaat Buah Kurma untuk Kesehatan, Nomor 2 Bikin Wanita Bahagia

5 Manfaat Buah Kurma untuk Kesehatan, Nomor 2 Bikin Wanita Bahagia
Ilustrasi kurma. Foto HelloSehat

3. Mendukung kesehatan tulang

Kurma adalah sumber mineral ramah tulang termasuk fosfor, kalium, kalsium dan magnesium.

Kurma juga merupakan sumber vitamin K yang dibutuhkan untuk tulang yang sehat dan kuat.

4. Memfasilitasi kelahiran alami

Memasukkan kurma ke dalam makanan beberapa minggu terakhir kehamilan bisa meningkatkan pelebaran serviks dan mengurangi kebutuhan untuk kelahiran yang diinduksi.

Kurma juga dianggap membantu dalam mengurangi lama persalinan.

Senyawa dalam buah diyakini meniru efek oksitosin, hormon yang terlibat dalam kontraksi persalinan.

5. Menjadi pengganti gula yang bermanfaat

Ada beberapa manfaat buah kurma untuk kesehatan dan salah satunya bisa digunakan sebagai pengganti gula.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News