5 Pemain Juventus yang Tampil Buruk Melawan Villarreal, Ada yang Jadi Biang Kerok
Kamis, 17 Maret 2022 – 09:01 WIB

Full back Juventus Danilo (kanan) saat berduel dengan bek Villarreal Pau Torres. Foto: Twitter/LigadeCampeones.
Eks gelandang Barcelona tersebut tak sekali pun melepaskan umpan kunci yang berbahaya. Wajar melihat Who Scored memberinya nilai 6,2.
5. Daniele Rugani
Awal petaka bagi Juventus lahir ketika Rugani melanggar Francis Coquelin di kotak terlarang. Gerard Moreno yang menjadi eksekutor penalti membawa Villarreal memimpin 1-0.
Setelah itu, permainan Juventus seakan berubah. Mereka tampak panik dan terkesan terburu-buru menyelesaikan peluang.
Rugani sendiri tidak tampil apik di sektor belakang. Who Scored pun hanya memberinya nilai 6,3.(mcr15/jpnn)
Ini dia 5 pemain Juventus yang tampil buruk melawan Villarreal. Siapa saja mereka?
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Inzaghi Puji Lamine Yamal: Talenta yang Hanya Muncul Setiap 50 Tahun
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditahan Imbang Inter Milan di Semifinal Liga Champions
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Masih Dibayangi Trauma 15 Tahun Lalu
- Barcelona vs Inter Milan, Inzaghi: Kami Bersemangat Melawan Tim Terkuat
- Semifinal Liga Champions Barcelona vs Inter Milan: Hansi Flick Siapkan Strategi Khusus