5 Situs Jual Beli Mobil Bekas di Indonesia, Simak Nomor 1

5 Situs Jual Beli Mobil Bekas di Indonesia, Simak Nomor 1
Ilustrasi mobil bekas. Foto: Dedi Sofian/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Saat ini sejumlah perusahaan di Indonesia menyediakan situs jual beli mobil bekas.

Tujuannya, untuk memudahkan calon pembeli bisa memilih mobil yang ditawarkan sesuai dengan anggaran.

Selain itu, melalui situs jual beli mobil bekas online, calon pembeli bisa mendapatkan informasi lengkap mulai dari jenis mobil, harga, deskripsi singkat, dan lain-lain sudah tersedia.

Namun, di balik itu semua, calon pembeli juga harus teliti dalam memilih mobil bekas yang ditawarkan.

Hal itu untuk mengurangi resiko yang tidak diinginkan saat proses jual beli dilakukan.

Terdapat beberapa situs online terpercaya yang menjual mobil-mobil bekas di Indonesia. Berikut ulasannya:

1. mobbi

mobbi merupakan salah satu anak dari perusahaan Astra yang bergerak pada penjualan mobil.

Anda bisa menemukan berbagai jenis mobil bekas dengan kualitas yang terpercaya di situs ini.

Terdapat beberapa situs online terpercaya yang menjual mobil-mobil bekas di Indonesia. Berikut ulasannya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News