5 Tips Beli Tiket Pesawat, Liburan Jadi Nyaman dan Hemat

1. Aktifkan Notifikasi Traveloka
Pastikan untuk mengaktifkan notifikasi di aplikasi Traveloka agar tidak ketinggalan informasi mengenai promo terbaru. Dengan notifikasi yang langsung masuk ke ponselmu, kamu bisa mendapatkan update secara langsung mengenai penawaran menarik, diskon besar, dan event khusus yang sedang berlangsung.
2. Siapkan Wishlist Perjalanan Kamu
Tentukan hotel dan tiket yang ingin kamu pesan sebelumnya. Sebelum promo dimulai, pastikan wishlist perjalanan kamu sudah lengkap. Tentukan akomodasi, tiket pesawat, atau paket wisata yang ingin kamu pilih agar lebih mudah dan cepat saat promo sudah tersedia.
3. Manfaatkan Metode Pembayaran yang Mendukung Promo Tambahan
Jangan lupa untuk menggunakan berbagai metode pembayaran yang menawarkan potongan harga atau promo tambahan, seperti fitur TPayLater atau kartu kredit yang berkolaborasi dengan Traveloka.
4. Segera Lakukan Pemesanan
Promo Traveloka biasanya memiliki kuota yang terbatas dan dapat habis dengan cepat. Oleh karena itu, pastikan kamu segera melakukan pemesanan begitu promo yang dicari sudah tersedia. Semakin cepat proses pemesanan, semakin besar peluang untuk mendapatkan harga terbaik atau diskon yang ditawarkan.
Siapa yang sudah memiliki rencana berlibur pada tanggal merah Mei hingga Juni mendatang?
- Traveloka Bagikan 5 Ide EPIC untuk Liburan Tak Terlupakan
- InJourney Airports Persiapkan Reaktivasi Rute Internasional di 3 Bandara Ini
- 2 Tahun Tak Ada Penerbangan Internasional, Status Bandara SMB II Palembang Bakal Dicabut
- Liburan Kian Seru di Entertainment District PIK 2: Boling, Gokar hingga Arcade dalam Satu Kawasan
- Traveloka Luncurkan EPIC Sale Serentak Pertama di Asia Pasifik
- Wisatawan Indonesia Diharapkan Berbondong-bondong Liburan ke Taiwan