6 Manfaat Susu Kedelai, Nomor 5 Bikin Anda Bahagia

6 Manfaat Susu Kedelai, Nomor 5 Bikin Anda Bahagia
Ilustrasi susu kedelai. Foto : Ricardo/JPNN.com

2. Memperkuat pembuluh darah

Selain baik untuk kekuatan tulang, susu kedelai memberi manfaat untuk memperkuat tubuh dari dalam, tepatnya pembuluh darah.

Kandungan asam lemak omega 3, omega 6 serta kandungan phyto antioksidan di dalam kedelai ini mampu melindungi pembuluh darah dari luka dan juga pendarahan.

Rupanya senyawa-senyawa ini mengikat lapisan pembuluh darah dan mempertahankan sel-sel lapisan dari serangan radikal bebas dan deposit kolesterol.

3. Menurunkan kolesterol

Penelitian menunjukkan, asupan rutin kedelai mampu menurunkan kadar kolesterol jahat dan meningkatkan kadar kolesterol baik dalam darah.

Susu ini juga mampu meningkatkan profil lipid darah.

Berbeda dengan susu sapi yang tinggi lemak jenuh dan kolesterol, lemak susu kedelai sebagian besar tak jenuh dan nol kolesterol.

Di dalam kedelai juga mengandung asam lemak tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda yang bisa menghambat penumpukan kolesterol dalam aliran darah.

Hal ini menjadikan susu kedelai baik dikonsumsi untuk orang dengan riwayat kolesterol dan jantung koroner.

Ada beberapa manfaat susu kedelai yang sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya ialah mencegah osteoporosis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News