61 Pelatih Berburu Lisensi C
Rabu, 21 Januari 2009 – 09:38 WIB

61 Pelatih Berburu Lisensi C
Mantan mesin gol timnas PSSI itu menjelaskan, banyaknya peserta kegiatan diharapkan mampu meningkatkan kualitas sepak bola Indonesia. Apalagi, mayoritas para peserta ialah mantan pemain galatama dan perserikatan. Tercatat, Wayan Diana, Edi Santoso, Seger Sutrisno (ketiganya mantan pemain Persebaya), Ida Bagus Mahayasa (mantan Gelora Dewata Bali), serta I Made Pasek Wijaya (mantan pemain nasional dan Pelita Jaya).
Baca Juga:
Selain Mustaqim, instruktur kursus tersebut adalah Emral Abus dan Hanafi. Lisensi C merupakan syarat utama bagi pelatih yang akan menangani tim Divisi I dan di bawahnya. (diq)
SURABAYA - Jumlah pelatih dengan lisensi C bakal bertambah. Sebanyak 61 orang mengikuti kursus pelatih lisensi C yang dilaksanakan di Surabaya mulai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1