7 Khasiat Tomat Campur Jeruk Nipis, Bantu Tingkatkan Gairah Pria

6. Meluruhkan asam urat
Saat persendian terasa nyeri akibat asam urat, sebenarnya hal tersebut dikarenakan proses pengapuran asam urat pada persendian.
Asam urat bisa menumpuk dan akhirnya mengeras menjadi kristal.
Hal itulah yang membuat sendi terasa nyeri. Tomat campur jeruk nipis sendiri rupanya memiliki manfaat untuk meluruhkan kristal asam urat yang menumpuk pada persendian dan memberikan asupan minyak sehingga risiko menumpuknya asam urat bisa dikurangi.
7. Tingkatkan gairah pria
Gairah pria dipengaruhi oleh kelancaran aliran darah dari jantung ke seluruh tubuh, termasuk ke organ vital pria.
Tomat mengandung banyak likopen dan sejumlah mikronutrien penting yang diyakini mampu membantu memperlancar peredaran darah dan mengendalikan kadar berlebihan lemak dalam darah.
Tanpa aliran darah yang cukup ke organ vital pria, pria sulit merasa bergairah dan menghasilkan organ vital kencang dengan optimal.
Pada suatu penelitian, likopen juga diketahui bisa meningkatkan jumlah cairan pria hingga 70 persen.
Penelitian lainnya menunjukkan bahwa likopen merupakan antioksidan yang mampu meningkatkan kualitas cairan pria.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi tomat yang dicampur dengan jeruk nipis untuk kesehatan dan salah satunya menjaga kesehatan mata.
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 3 Manfaat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Baik untuk Kesuburan Wanita
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan
- 8 Makanan Kaya Antioksidan yang Wajib Anda Konsumsi
- 3 Khasiat Air Kayu Manis Campur Daun Salam, Bantu Tingkatkan Gairah Pasangan
- 3 Khasiat Minyak Kelapa Campur Madu, Diet Bakalan Makin Lancar