8 Makanan Sehat Ini Bisa Meningkatkan Jumlah Cairan Pria

8 Makanan Sehat Ini Bisa Meningkatkan Jumlah Cairan Pria
Kacang Kenari (Walnut). Foto : Ricardo/JPNN.com

6. Udang

Udang dan kerang merupakan sumber protein yang sangat baik, juga mengandung vitamin B3, B6, B12, E dan D.

Kerang lezat ini juga sarat dengan selenium, yang sangat baik untuk kesehatan dan motilitas cairan pria.

7. Tiram

Tiram kaya akan seng dan selenium. Tiram juga memberi pasangan Anda dosis vitamin B12 yang sehat.

8. Kenari

Sementara lemak di sebagian besar kacang baik untuk produksi air mani, kenari khususnya menawarkan kandungan asam lemak sehat tertinggi.

Segenggam kacang ini menyediakan vitamin B6, folat, magnesium tembaga, dan seng.

Kenari juga dikemas dengan protein dan serat larut.(fny/jpnn)

Ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu meningkatkan jumlah cairan pria dan salah satunya adalah minyak zaitun serta cokelat hitam.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News