8 Pertandingan Lagi, RANS Nusantara FC Ganti Pelatih
Sabtu, 02 Maret 2024 – 11:21 WIB

Pelatih Caretaker RANS Nusantara FC Francis Wewengkang
"Saat ini, kami masih berjuang untuk mencari posisi aman dari zona degradasi. Kami memberikan kepercayaan penuh kepada Coach Francis dan meminta seluruh tim berkerja sama, memberikan seluruhnya untuk sisa pertandingan di musim ini," kata Hamka.
"Semoga perubahan ini menjadi angin segar dan berbuah hasil yang maksimal untuk RANS FC," imbuhnya. (lib/jpnn)
Pertandingan Sisa RANS Nusantara di Liga 1ligaindonesiabaru
Klasemenflashscore
RANS Nusantara FC lalu menunjuk Francis Wewengkang sebagai caretaker di sisa 8 laga Liga 1.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- Bojan Hodak Bicara Kans Bermain Febri Hariyadi saat Persib Jumpa Malut United
- Persib Terlalu Hade jika Jadi Juara di Pekan ke-31 Liga 1