8 Sayuran Tinggi Protein yang Baik untuk Tubuh

Faktanya, makanan kecil yang lezat ini rendah lemak dan tidak mengandung kolesterol.
4. Kale
Kale merupakan sumber protein nabati yang baik. Selain itu, kale mengandung senyawa fenolik yang memberikan sifat antioksidan.
5. Bayam
Bayam diyakini sebagai salah satu sayuran hijau paling padat nutrisi yang bisa Anda makan.
Dikatakan bahwa protein menyumbang 30 persen kalorinya bersama dengan asam amino esensial.
6. Asparagus
Sayuran populer dengan kandungan nutrisi tinggi, asparagus merupakan salah satu sumber protein yang kaya bersama dengan tembaga, mangan, fosfor, magnesium, dan vitamin B.
7. Kembang Kol
Seperti brokoli, kembang kol menyediakan sejumlah besar protein. Sayuran serbaguna ini bisa diadaptasi untuk berbagai resep.
8. Jagung Manis
Cukup rendah lemak, jagung manis merupakan sumber protein yang baik dan memenuhi sekitar sembilan persen dari kebutuhan protein harian Anda.(fny/jpnn)
Ada beberapa jenis sayuran yang sehat dan bergizi yang kaya akan kandungan protein tinggi dan salah satunya tentu saja jagung manis.
Redaktur & Reporter : Fany
- Peringati Hari Pendidikan Nasional, Ribuan Siswa & Guru Menanam Sayuran di Sekolah
- PT Berdikari Siap Perkuat Pasokan Protein Nasional
- 3 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak
- 9 Camilan Kaya Protein yang Wajib Anda Konsumsi
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan