Adam Damiri Ajukan Banding, Keluarga Bacakan Surat Cinta Buat Erick Thohir
Kamis, 28 April 2022 – 23:50 WIB

Erick Thohir. Ilustrasi Foto: Dok. Ricardo/jpnn.com
Pengusaha perempuan ini meyakini sosok Erick Thohir akan bersikap objektif dalam mengusut dugaan korupsi di PT Asabri.
“Semoga Pak Erick dapat segera merespon permintaan kami, keluarga Adam Damiri. Kami hanya ingin ayahanda mendapatkan keadilan yang sebesar-besarnya. Sepeser pun tidak ada aliran dana PT Asabri yang mengalir ke pihak keluarga," tegasnya.(fri/jpnn)
Perwakilan keluarga Adam Damiri kembali membuat keramaian di media sosial dengan membacakan Surat Cinta Untuk Erick Thohir.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Pengakuan Erick Thohir setelah Timnas U-17 Indonesia Kalah Tebal dari Korut
- Erick Thohir Geram Undian Liga 4 Berjalan Kurang Transparan, Desak Gelar Drawing Ulang
- Timnas U-17 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia, Simak Kalimat Eks Bos Inter Milan