Adil Rami Semakin Dekat dengan Sevilla

jpnn.com - ITALIA - Pemain belakang AC Milan, Adil Rami semakin dekat bergabung dengan Sevilla. Klub peserta Primera Liga itu menyatakan penawatan mereka sudah diterima pihak Milan.
Dilansir dari laman Football Italia, bek asal Prancis itu sebelumnya menjelaskan keinginannya untuk bermain di Eropa. Sevilla pun menjadi salah satu pilihannya.
"Sevilla telah mencapai kesepakatan dengan AC Milan soal transfer Adil Rami," demikian ditulis I situs resmi klub.
"Pemain internasional Prancis itu akan datang untuk melakukan tes kesehatan minggy depan dan ia akan kembali untuk berlibut, jika semua hal berjalan lancaria akan menandatangai kontrak selama empat tahun."
Terkait transfer tersebut, harian Marca melaporkan harga mantan pemain Valencia itu sebesar 3,5 juta euro. (ray/jpnn)
ITALIA - Pemain belakang AC Milan, Adil Rami semakin dekat bergabung dengan Sevilla. Klub peserta Primera Liga itu menyatakan penawatan mereka sudah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi