Airlangga Bertemu SBY, Sebut Golkar dan Demokrat Punya Tujuan yang Sama
Minggu, 30 April 2023 – 10:01 WIB

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto menyebut partainya dan Demokrat punya tujuan yang sama. Airlangga menyatakan hal tersebut sesaat setelah bertemu Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono di Cikeas, Bogor, Sabtu (29/4) malam. Foto: Ist
Menurut AHY, dalam politik segala kemungkinan bisa terjadi. Baik Demokrat yang bergabung dengan Golkar atau Golkar bergabung dengan Demokrat.
Golkar saat ini tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) bersama Partai Amanat Nasional (PAN) dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
Sementara Partai Demokrat bersama Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan NasDem menyepakati Koalisi Perubahan.
"Dalam politik seperti juga sebetulnya dalam kehidupan, segala sesuatu punya kemungkinan."
"Namun demikian, semangat yang kami jalin tadi adalah sama-sama menghormati posisi dan sikap politik per hari ini,” kata AHY. (gir/jpnn)
Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bertemu SBY, dia menyebut partainya dan Demokrat punya tujuan yang sama.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Tunjuk Airlangga Jadi Negosiator Tarif AS, Prabowo Dapat Pujian
- Indonesia Terbuka soal Kritik Terhadap QRIS
- Bertemu Menkeu AS, Menko Airlangga Bahas Tarif Resiprokal hingga Aksesi OECD
- AHY Jawab Begini Ditanya Pertemuan Prabowo, SBY, dan Megawati
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional