Akhir Desember 2016, Momo Geisha Menikah atau Luncurkan Album?
Senin, 28 November 2016 – 23:22 WIB

Akhir Desember, Momo Geisha Menikah atau Luncurkan Album? Foto JPNN.com
“Aku enggak pernah ngomongin soal persiapan sih. Selanjutnya tunggu saja,” terangnya.
Selain merahasiakan tanggal pernikahan, Momo selama ini dikenal pelit saat ditanya seputar konsep, undangan, busana hingga keperluan lainnya saat acara pernikahan berlangsung.
Dia memilih mengunci rapat-rapat mulutnya jika ditanya tentang pernikahannya.
Nampaknya Momo maupun sang kekasih tak mau mengumbar kehidupan pribadi ke ranah publik.
Pelantun tembang “Selalu Salah” itu hanya berharap dan menyampaikan untuk meminta doa yang terbaik agar selalu dilancarkan hubungannya dengan sang pacar.
(rud/JPG)
JPNN.com JAKARTA - Vokalis Geisha, Narova Morina Sinaga telah resmi dilamar oleh sang kekasih Nicola Reza Samudra. Namunn vokalis yang lebih akrab
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Belum Disidang, Ruben Onsu Bicara soal Mualaf
- 2 Tahun Vakum Bermusik, Mikha Tambayong Kembali dengan Karya Terbaru
- Heboh Bakal Gelar Pengajian di Candi Prambanan, Gus Miftah Beri Penjelasan Begini
- Pernah Dilamar Pria Lain, Luna Maya Ungkap Alasan Tak Lanjut ke Pernikahan
- Meysha Gobel, Bintang RnB Baru dari Kalangan Gen Z Indonesia
- Mikha Tambayong Boyong Keluarga Tampil di Video Musik Lagu Terbaru