Aksi 4 November, FPI: Anton Medan Gagal Paham

Sebelumnya Anton menduga ada agenda tersembunyi di balik Aksi Bela Islam II pada 4 November nanti.
Anton mencium ada upaya menyudutkan pemerintah dengan menunggangi aksi unjuk rasa yang akan melibatkan berbagai ormas Islam itu.
“Demo yang direncanakan tersebut dapat dicurigai bermuatan agenda untuk mendiskreditkan pemerintah,” tulisnya.
Karenanya dia meminta agar Polri menangkap provokator yang memperkeruh ketertiban dan keamanan negara. Dia mewanti-wanti agar polisi bertindak tegas terhadap pihak yang memainkan isu suku, agama, ras dan antar-golongan (SARA) dalam politik.
“Menghimbau semua pihak terutama para tokoh agama agar mengingatkan masyarakat untuk bisa menahan diri dan tidak terprovokasi politisasi isu SARA,” ujarnya.(mg4/jpnn)
JAKARTA - Sekjen Dewan Syuro DPD Front Pembela Islam (FPI) Jakarta Habib Novel Bamukmin mengomentari kecurigaan Ketua Umum Persatuan Islam Tionghoa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Tak Hanya Siswa, Orang Dewasa Bermasalah Juga Bakal Dikirim ke Barak Militer
- Mensos Sebut 5 Ribu Siswa Lulus Administrasi untuk Masuk Sekolah Rakyat
- RUU Polri Dinilai Membuat Polisi Superbody
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Bupati Sumedang Berharap Buruh Sejahtera dan Turut Menggerakkan Ekonomi di Indonesia
- Tampilan Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Terbaru, Yang Belum Silakan Cetak Lagi