Aksi Massa Pasca Pemilu Rawan Ditunggangi Teroris JAD Lampung
Senin, 06 Mei 2019 – 08:00 WIB

Aksi Massa Pasca Pemilu Rawan Ditunggangi Teroris JAD Lampung
Jaringan teroris JAD Lampung ini terkuak sejak polri melakukan penangkapan terhadap teroris RIN di Panengahan, Kedaton, Bandar Lampung pada 9 Maret 2019 lalu.
Dari penangkapan ini kemudian tim densus 88 Polri berhasil menangkap teroris Husain alias Abu Hamzah yang belakangan diketahui memiliki kaitan dengan jaringan teroris yang terbagi ke beberapa wilayah yakni Sibolga, Tanjung Balai, Lampung, dan Klaten.
Sejak Maret lalu, Densus 88 Antiteror sudah menangkap 11 orang terduga teroris dari jaringan kelompok tersebut.
Simak berita-berita ABC Indonesia lainnya di sini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Industri Alas Kaki Indonesia Punya Potensi Besar, Kenapa Rawan PHK?
- Apa Arti Kemenangan Partai Buruh di Pemilu Australia Bagi Diaspora Indonesia?
- Dunia Hari Ini: Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Lagi Anthony Albanese
- Mungkinkah Paus Baru Datang dari Negara Non-Katolik?
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan