Anak-anak Muda Australia Lebih Menyambut Baik Para Pendatang

Anak-anak Muda Australia Lebih Menyambut Baik Para Pendatang
Anak-anak Muda Australia Lebih Menyambut Baik Para Pendatang

Isu-isu seperti pencari suaka dan penduduk asli benua Australia telah jatuh peringkatnya selama survei berlangsung selama beberapa tahun, sementara kekhawatiran soal keterjangkauan rumah telah meningkat dua kali lipat menjadi empat persen di tahun 2018.

Laporan dari 'Scanlon Foundation' ini dibuat setelah survei yang dilakukan terhadap 48 ribu warga Australia, yang dihubungi lewat telepon, juga pertanyaan online.

Artikel ini dirangkum dari laporan aslinya yang dimuat di situs ABC's Triple J, yang bisa Anda baca disini.



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News