Anak-anak Muda yang Penuh 'Spirit'
Minggu, 13 Juni 2010 – 04:16 WIB

SEMANGAT - Para pemain Jerman, yang kini punya kekuatan khusus dari generasi mudanya, tampak mengusung sebuah gawang untuk memulai latihan di Super Stadium, Atteridgesville, Afsel, Senin (7/6) lalu. Foto: Joern Pollex/Bongarts/Getty Images/FIFA.com.
Spirit pasukan muda itu menjadi catatan yang harus diwaspadai Socceroos - sebutan Australia. Pelatih Vim Verbeek memprediksi Jerman bakal menjadi tim yang sangat berbeda dari empat tahun lalu. "Bisa jadi mereka bahkan bakal meninggalkan karakter lamanya yang lambat panas. Mereka bakal tampil dengan speed dan power yang tinggi sejak awal, dan mengandalkan penguasaan bola. Itu bisa sangat berbahaya," kata Verbeek pula. (na/ito/jpnn)
MEMASUKI malam ketiga penyelenggaraan Piala Dunia (PD) 2010 di Afrika Selatan (Afsel), salah satu partai penyisihan di Grup D barangkali layak menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Inter Milan ke Final Liga Champions, Kisah 15 Tahun Silam Kembali Ditulis?
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditumbangkan Inter di Semifinal Liga Champions
- Inter Milan vs Barcelona: Si Ular Kembali Hadirkan Trauma
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan