Anak Machicha tak Berhak Warisi Harta Moerdiono
Rabu, 24 April 2013 – 18:12 WIB

Anak Machicha tak Berhak Warisi Harta Moerdiono
JAKARTA -- Pedangdut Machicha Mochtar kecewa dengan putusan Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan yang hanya mengakui anaknya M Iqbal Ramdhan sebagai anak di luar nikah Alm Moerdiono.
Akibat putusan itu, Iqbal tidak bisa dimasukkan dalam ahli waris keluarga mantan Sekretaris Negara era Presiden Soeharto itu.
Baca Juga:
"Saya harus gimana lagi. Saya hanya bisa bilang kecewa dengan putusan hakim," kata Machicha di PA Jakarta Selatan, Rabu (24/4).
Perjuangan agar Iqbal diakui sebagai anak sah Moerdiono sudah berlangsung sejak 8 tahun lalu. Machciha pun yakin suatu saat nanti keadilan buat putranya akan datang.
JAKARTA -- Pedangdut Machicha Mochtar kecewa dengan putusan Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan yang hanya mengakui anaknya M Iqbal Ramdhan sebagai
BERITA TERKAIT
- Dikabarkan Cerai, Eriska Nakesya Hapus Foto dengan Young Lex
- Ed Sheeran Beri Bocoran Soal Album Play
- Selamat, Firsta Yufi Amarta Raih Gelar Puteri Indonesia 2025
- 2 Bulan Memendam, Eriska Nakesya Akhirnya Umumkan Pisah dari Young Lex
- Djakarta Warehouse Project 2025 Kembali ke Bali
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Polisi Beri Penjelasan