Angie Dibela Zahwa Massaid
Jumat, 24 Februari 2012 – 10:17 WIB

Angie Dibela Zahwa Massaid
"Air mata saya kembali mengalir. Teringat bagaimana saya dituduh, dibentak, dan dikucilkan karena di awal-awal Adjie wafat, Angie menganggap saya sudah membocorkan soal rencana perceraian mereka kepada wartawan," ujar Linda di blognya, Catatan Linda Djalil.
Baca Juga:
"Ketika saya menyangkal keras, dia berkata, "Kan hanya kakak yang tahu selain orang tua kita!" Lalu jawab saya, "Hanya saya yang tahu" Bagaimana dengan teman-teman lain yang tahu persis cerita aslimu, yng sering kamu ceritakan sebelumnya" Saya tidak menuduh mereka yang bercerita, namun kita harus tahu dinding pun bertelinga! Omong kosong kalau kamu bilang hanya saya yang tahu..! Dan kamu serampangan sudah menuduh saya!" jelas Linda panjang lebar.BCG
ANGELINA Sondakh (Angie) tak sendiri. Ia dibela Zahwa Rezi Massaid, anak sulung (alm) Adjie Massaid, perihal tuduhan Angie pernah minta cerai dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sinema Indonesia Hadir di Cannes Film Festival 2025
- James Vickery Rilis Butter, Dari Rindu Jadi Lagu
- Bantah Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Mengaku Masih Jualan
- Sedang Sakit, Jonathan Frizzy Tidak Ditahan oleh Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Siraman di Bali, Luna dan Maxime Pakai Tujuh Sumber Mata Air
- Duh, Andre Taulany Kembali Gugat Cerai Istri