Angkat Budaya Lokal, Film Mariara Perjamuan Maut Tayang Bulan Ini
Senin, 25 November 2024 – 11:10 WIB

Film Mariara Perjamuan Maut dijadwalkan tayang serentak di bioskop tanah air pada 27 November 2024. Foto: source for jpnn
Setelah gala premiere, Mariara dijadwalkan tayang serentak di bioskop mulai 27 November 2024. Kehadirannya di layar lebar diharapkan membawa angin segar bagi perfilman lokal, khususnya di Sulawesi Utara.
Film ini juga telah menjadi viral di media sosial, menarik perhatian banyak pecinta horor yang penasaran dengan cerita dan atmosfernya. (jlo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Film Mariara Perjamuan Maut dijadwalkan tayang serentak di bioskop tanah air pada 27 November 2024.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Cerita Karakternya di Film Tabayyun, Titi Kamal: Semakin Mendalami, Aku Makin Sedih
- Bintangi Film Tenung, Aisyah Aqilah Bagikan Cerita Soal Perannya
- Film Rohtrip Hadirkan Nuansa Horor-Komedi dari Yogyakarta ke Jakarta
- Pengin Bikin Film dan Jadi Sutradara, Reza Arap Berharap Ada yang Lirik
- Kisah Menyeramkan di Balik Penjagal Iblis: Dosa Turunan
- FILM. Memperkenalkan Diri Lewat Asa