Ariel Sempat Disuruh Ngepel di Rutan Bareskrim
Minggu, 12 Agustus 2012 – 16:51 WIB

Ariel. Dok.JPNN
JAKARTA -- Hari-hari pertama penjara di Rutan Bareskrim Mabes Polri, Ariel, mengalami tekanan yang sangat berat. Seluruh alat komunikasinya ditahan penyidik. Akibatnya, Ariel total terputus dengan dunia luar. Selain melayani Ariel untuk ngobrol, ada juga beberapa penghuni rutan yang mengajaknya foto bareng. Foto-foto ini kemudian sempat ada yang masuk pemberitaan media.
Dengan terpaksa Ariel harus bergaul dengan sesama penghuni rutan. Beberapa di antara mereka ada yang iseng, seperti saat seorang berteriak kepadanya, "Suruh Ngepel".
Beruntung teriakan provokatif tersebut tidak ada yang menanggapi. Belakangan, setelah berkenalan, orang yang menyuruhnya ngepel itu adalah tahanan juga yang kebetulan pernah bekerjasama dengan Ariel di suatu acara musik.
Baca Juga:
JAKARTA -- Hari-hari pertama penjara di Rutan Bareskrim Mabes Polri, Ariel, mengalami tekanan yang sangat berat. Seluruh alat komunikasinya ditahan
BERITA TERKAIT
- Bantah Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Mengaku Masih Jualan
- Sedang Sakit, Jonathan Frizzy Tidak Ditahan oleh Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Siraman di Bali, Luna dan Maxime Pakai Tujuh Sumber Mata Air
- Duh, Andre Taulany Kembali Gugat Cerai Istri
- Begini Respons Ridwan Kamil soal Gugatan Perdata Lisa Mariana
- Sempat Ditolak, Andre Taulany Kembali Ajukan Gugatan Cerai