Artis Cantik Ini Bakal Bintangi Mr. Chaalu

jpnn.com - NEW DELHI- Ridhima Sud semakin mendapat tempat di hati para produser film India. Terbaru, artis cantik tersebut dipercaya membintangi film bertajuk Mr Chaalu. Dia akan berkolaborasi dengan Fawad Khan.
Sud pun sudah memberikan kepastian mengenai perannya di film tersebut. "Ya. Saya sangat gembira menjadi lead dalam film ini," kata Ridhima seperti dilansir laman Pinkvilla, Senin (31/8).
Karier Sud juga akan terus berlanjut. Pasalnya, dia bakal membintangi film produksi John Abraham bertajuk Satra Ko Shaadi Hai. Di film itu, dia akan bermain dengan Barun Sobti dan Harshvardhan Rane.
Satra Ko Shaadi Hai bukan kisah cinta, tapi melodrama sebuah pernikahan. Bagi Sud, itu adalah lesatan hebat. Sebab, dia memulai debutnya di film kala membintangi Dil Dhadakne Do. (fny/jpnn)
NEW DELHI- Ridhima Sud semakin mendapat tempat di hati para produser film India. Terbaru, artis cantik tersebut dipercaya membintangi film bertajuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Begini Respons Benny Simanjuntak Seusai Jonathan Frizzy Jadi Tersangka
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka, Perannya Dalam Kasus Vape Berisi Obat Keras Terungkap
- Begini Kondisi Pak Tarno Seusai Dirumorkan Mengemis di Kota Tua
- Semarak Ronakultura Menjelang Indonesia Fashion Week 2025
- Hamil Anak Kedua, Istri Onadio Leonardo Ungkap Perbedaan yang Dirasakan
- Ternyata Di Sini, Lokasi Penangkapan Jonathan Frizzy