Arus Mudik Lebaran, Polri Berlakukan Contraflow di Tol Cipali Arah Timur
Jumat, 05 April 2024 – 20:57 WIB

Kendaraan pemudik terjebak kemacetan di Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) KM150, Mekarjaya, Jawa Barat, Jumat (5/4/2024). ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/foc
"Ini jam-jam krusial buka puasa, rata-rata mampir ke rest area dan itu menjadi perlambatan juga," kata Wibowo.
Korlantas Polri memperkirakan arus mudik meningkat setelah jam buka puasa mengingat para pekerja sudah mulai libur.
Hingga berita ini diturunkan, Korlantas Polri sedang mempersiapkan pemberlakuan rekayasa lalu lintas sistem satu arah di KM72 Cipali arah KM 414 Kalingkangkung. (antara/jpnn)
Korlantas Polri telah memberlakukan rekayasa lalu lintas sistem contraflow untuk arus mudik mengarah ke timur, tepatnya di Tol Cipali, Jawa Barat.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- RKUHAP Tak Akan Menjadikan Kepolisian & Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara