Asam Urat Bikin Kesal, Atasi dengan 3 Herbal Ini
Selasa, 11 Juli 2023 – 06:35 WIB

Rebusan jahe. Ilustrasi. Foto: Hellosehat
Lalu, ada lagi sebuah uji penelitian yang dilakukan pada manusia tahun 2013.
Penelitian yang diterbitkan dalam Open Journal of Rheumatology and Autoimmune Diseases juga menemukan efek antiinflamasi dari curcumin.
Para pasien asam urat diberikan Flexofytol, ekstrak curcumin yang dimurnikan.
Pasien melaporkan bahwa asam urat mereka jadi lebih membaik kondisinya setekah diberi flexofytol.
Hal ini peneliti temukan karena manfaat curcumin untuk memblokir NF-kappa B.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis herbal alami yang bisa membantu mengatasi asam urat Anda yang menyakitkan dan salah satunya adalah tentu saja brotowali.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Resep Kunyit Asam untuk Detox Liver yang Bisa Anda Coba di Rumah
- Daerah Kewanitaan Gatal, Atasi dengan Menggunakan 4 Herbal Ini
- Turunkan Kolesterol dengan Rutin Mengonsumsi 7 Ramuan Alami Ini
- Berapa Lama Herbal Bisa Menyembuhkan Asam Urat? Ini 6 Hal yang Perlu Anda Ketahui
- Atasi Nyeri Sendi dengan Rutin Mengonsumsi 5 Jenis Jamu Tradisional Ini
- Obati Asam Urat dengan Mengonsumsi 5 Tanaman Liar Ini