Atasi Bibir Kering dengan 7 Pengobatan Alami Ini

Atasi Bibir Kering dengan 7 Pengobatan Alami Ini
Madu. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - MEMILIKI bibir sehat, lembut dan semerah buah delima tentu saja merupakan impian setiap wanita.

Namun, polusi udara dan dehidrasi bisa membuat bibir kering dan terlihat kusam.

Untuk mengatasi bibir kering, Anda tidak perlu menggunakan produk kecantikan yang menguras kantong.

Semua ini bisa dilakukan tanpa menggunakan lip balm mahal yang dijual bebas.

Jadi, cobalah perawatan rumahan nenek ini untuk menyembuhkan bibir kering, membuatnya sehat dan cerah seperti sebelumnya.

Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Bollywoodshaadis.

https://www.bollywoodshaadis.com/articles/home-remedies-for-dry-chapped-and-dark-lips-1778?fbclid=IwAR2SHqe7GoOblpuu7cVRmjsMj1GXbSb5FEwgdP3Gt-oatgBjVF3QO3U7sU4.

1. Gliserin

Pelembab adalah kunci kesehatan bibir yang baik. Bibir yang dilembabkan mempercepat proses pembaruan sel, sehingga mencerahkannya.

Ada beberapa pengobatan alami yang bisa Anda gunakan untuk mengatasi bibir kering dan salah satunya ialah minyak kelapa serta susu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News