Australia Luar Biasa, Semoga Cepat Menular ke Indonesia, agar Kita Bisa Bebas ke Mana Saja
Rabu, 22 April 2020 – 09:14 WIB

Sampel virus corona yang diperlihatkan oleh salah seorang dokter. Foto: ANTARA
Sementara itu, pemerintah negara bagian berpenduduk terbanyak di Australia, New South Wales (NSW), mengatakan semua murid akan mulai bisa mengikuti pelajaran tatap muka bulan depan setelah selama lebih dari satu bulan pengajaran berlangsung secara daring.
Perdana Menteri NSW Gladys Berejiklian mengatakan murid-murid akan kembali ke sekolah pada 11 Mei dengan persiapan menuju pelaksanaan kembali kegiatan sekolah secara penuh pada Juli.
Secara keseluruhan, jumlah kasus COVID-19 di Australia tercatat 6.300 dengan 71 kematian. (Reuters/Antara/jpnn)
Perdana Menteri Australia Scott Morrison menyampaikan perkembangan penanganan wabah virus corona COVID-19.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini