Babak Pertama, Madrid Unggul Penguasaan Bola
Kamis, 14 Februari 2013 – 04:00 WIB

Babak Pertama, Madrid Unggul Penguasaan Bola
MADRID - Laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions Eropa antara Real Madrid melawan Manchester United (MU) Kamis (14/2) dini hari WIB berakhir 1-1 di 45 menit pertama. Namun demikian secara statistik, tuan rumah lebih dominan sepanjang babak pertama. Dalam laga ini Mesut Ozil dan kawan-kawan sedari awal laga sudah memberikan determinasinya bagi barisan pertahanan MU. Menit ke-6, Fabio Conterao hampir saja menjebol jala David de Gea. Sayang mistar gawang masih menghalau masuknya bola.
Dalam penguasaan bola Madrid unggul dengan perbandingan 55 berbanding 45 persen. Demikian halnya dalam penempatan bola ke gawang lawan, Madrid melepaskan setidaknya 15 peluang.
Sementara MU menembakkan 8 bola. Klub asuhan Alex Ferguson itu lebih banyak mendapatkan kartu kuning, yakni dua kartu untuk Van Persie dan Rafael.
Baca Juga:
MADRID - Laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions Eropa antara Real Madrid melawan Manchester United (MU) Kamis (14/2) dini hari WIB berakhir
BERITA TERKAIT
- Pelatih PSG Mendokan Arsenal, tetapi Bukan Sekarang
- Liga Europa: MU Bertekad Depak Athletic Club
- Lamborghini Squadra Corse Beri Memorabilia Spesial kepada Pertamina Lubricants
- Bank Mandiri, PSSI, dan FIFA Resmikan Lapangan Mini Soccer Ramah Anak di Jakarta
- Antisipasi Euforia Bobotoh, Polisi Perketat Pengamanan Laga Persib vs Barito Putera
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis