Bandara Yogyakarta Bakal Dipindah, PHRI Gunungkidul Resah

Bandara Yogyakarta Bakal Dipindah, PHRI Gunungkidul Resah
Ilustrasi: Jawa Pos Radar Bali

Menanggapi keluhan PHRI itu, Wakil Ketua Komisi B DPRD Gunungkidul Edi Susilo mengaku siap menindaklanjutinya. Hasil audiensi akan dijadikan bahan saat rapat koordinasi dengan SKPD terkait. 

Masukan dari PHRI juga akan dijadikan bahan penyusunan program legislasi daerah tentang penataan kawasan wisata. “Prolegda ini dibentuk salah satunya untuk mengakomodasi pengembangan wisata,” kata Edi Susilo.(gun/hes/jpg/ara/jpnn)


GUNUNGKIDUL – Rencana pemindahan bandara di Yogyakarta dari wilayah Sleman ke Kulonprogo ternyata membuat pengusaha hotel dan restoran


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News