Bang Azis Puji Pidato Boyband Korsel BTS di Sidang Umum PBB
Kamis, 24 September 2020 – 23:34 WIB

Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin. Foto: JPNN
Dia meyakini kaum muda di Indonesia memiliki kemampuan mengembangkan diri yang luar biasa. Karena itu, ia menegaskan, bila mendapatkan dukungan pemerintah serta motivasi yang tepat, kaum muda Indonesia akan mampu bangkit di masa pandemi Covid-19.
"Pada akhirnya hidup memang mesti terus berjalan, dan kita harus mampu terus berkarya di semua masa termasuk di masa pandemi Covid-19 saat ini. Kita pasti bisa. Life must go on (kehidupan harus terus berlanjut)," tutup Azis.(boy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Azis mengapresiasi pidato boyband asal Korea Selatan, BTS, di Sidang Umum PBB. BTS memotivasi kaum muda untuk terus berkarya di masa pandemi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Refleksi Hardiknas 2025, Lita Nilai Kesenjangan Pendidikan Masih Jadi Tantangan Besar
- Dasco Dinilai Tunjukkan Gaya Kepemimpinan DPR yang Aspiratif
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- RDP di DPR, Ahmad Luthfi Beberkan Konsep Pembangunan Jateng 5 Tahun ke Depan
- KPK Periksa 2 Anggota DPR Terkait Dugaan Tipikor Dana CSR Bank Indonesia