Banyak Keuntungan Bhayangkara FC Pindah ke Solo
Rabu, 30 Desember 2020 – 23:02 WIB

Bek Bhayangkara Solo FC Achmad Jufriyanto (tengah) saat sesi latihan bersama dengan para pemain lain di Stadion PTIK, Jakarta. (ANTARA/HO/Bhayangkarasolofc.id)
Ia berharap kepindahan klubnya tersebut bisa semakin menambah semarak atmosfer sepak bola di Kota Solo yang sudah lebih dulu memiliki klub Persis.
Bhayangkara juga bertekad membawa nama Kota Batik tersebut semakin harum di kancah pesepakbolaan nasional.
"Semoga bisa menambah keterikatan dengan para pecinta sepak bola di kota Solo. Untuk keluarga mungkin keluarga akan ikut untuk sementara ke Solo, kebetulan istri orang Sragen juga. Tapi masih lihat situasinya dulu.”
Setelah resmi mengumumkan pindah ke Solo, Bhayangkara FC dijadwalkan segera melakukan pemusatan latihan untuk menghadapi Liga 1 2020 yang rencananya dilanjut Februari mendatang.(Antara/jpnn)
Bhayangkara FC punya banyak keuntungan dengan memilih pindah kandang ke Solo. Ini dia salah satunya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Persib Selangkah Lagi Juara, Wali Kota Farhan Sampaikan Sebuah Instruksi
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan