Barcelona Pecahkan Rekor 117 Tahun!
Kamis, 11 Februari 2016 – 17:00 WIB

Fans Barca. Foto: AFP
jpnn.com - BARCELONA – Barcelona membukukan rekor hebat ketika menahan imbang Valencia dengan skor 1-1 pada leg kedua semifinal Copa Del Rey di Mestalla, Kamis (11/2) dini hari WIB.
Hasil itu membuat Barcelona tak tersentuh kekalahan dalam 29 laga beruntun di semua kompetisi. Catatan itu mengalahkan rekor Barcelona ketika masih ditukangi Pep Guardiola pada 2010/2011 silam.
Saat itu, Barcelona tak terkalahkan dalam 28 laga beruntun. Catatan 29 laga tanpa kalah juga merupakan rekor terbaik Barcelona dalam 117 tahun.
Baca Juga:
“Rekor itu menunjukkan kemampuan untuk menemukan kembali ide sepakbola. Rekor itu juga sudah menunjukkan kemampuan para pemain,” terang pelatih Barcelona Luis Enrique di laman AS. (jos/jpnn)
BARCELONA – Barcelona membukukan rekor hebat ketika menahan imbang Valencia dengan skor 1-1 pada leg kedua semifinal Copa Del Rey di Mestalla,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dramatis! Golden State Warriors Jadi Tim Terakhir Masuk Semifinal NBA Playoffs
- Bayern Juara Bundesliga, Harry Kane Akhirnya Meraih Trofi Pertama
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo
- 2 Tim Milik Kepolisian RI Digdaya di Final Four Proliga 2025, Sritex Arena Jadi Saksi