Barcelona vs Villarrreal Rabu Dini Hari, Penentuan Nasib Valverde

Sementara di kubu Valencia, manajer anyar Albert Celades masih mencari kemenangan perdananya di kompetisi domestik sejak dipercaya menggantikan Marcelino Garcia Toral.
Pada hari terahir jadwal Liga Spanyol pekan keenam, Jumat (27/9) dini hari WIB, Eibar yang sampai saat ini belum memperoleh kemenangan bisa saja menciptakan kejutan dengan menundukkan tamunya Sevilla.
Apalagi, tim besutan Julen Lopetegui itu mungkin masih dibayangi kegagalan menjaga posisi puncak klasemen akibat dikalahkan Real pada akhir pekan. (gilang/ant/jpnn)
Jadwal pekan keenam La Liga (dalam WIB):
Rabu (25/9) dini hari
00.00 Valladolid vs Granada
01.00 Real Betis vs Levante
02.00 Barcelona vs Villarreal
Kamis (26/9) dini hari
00.00 Leganes vs Athletic Bilbao
00.00 Mallorca vs Atletico Madrid
01.00 Valencia vs Getafe
02.00 Real Madrid vs Osasuna
Jumat (27/9) dini hari
00.00 Eibar vs Sevilla
01.00 Celta Vigo vs Espanyol
02.00 Real Sociedad vs Alaves
Duel Barcelona vs Villarreal akan digelar di Camp Nou, Rabu (25/9) mulai pukul 02.00 WIB.
Redaktur & Reporter : Adek
- Real Valladolid vs Barcelona: Blaugrana Menang, Makin Kukuh di Puncak Klasemen La Liga
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditahan Imbang Inter Milan di Semifinal Liga Champions
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Masih Dibayangi Trauma 15 Tahun Lalu
- Barcelona vs Inter Milan, Inzaghi: Kami Bersemangat Melawan Tim Terkuat
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Dibayangi Trauma 15 Tahun Silam