Bea Cukai Buka Ruang Diskusi Kepabeanan dengan Mahasiswa Lewat Program CGTC
Jumat, 10 Juni 2022 – 22:57 WIB

Bea Cukai terus berupaya merangkul kalangan akademisi dalam hal ini mahasiswa untuk bersinergi dalam mendiseminasikan informasi kebijakan pemerintah dan meningkatkan pemahaman dan kepatuhan masyarakat terhadap aturan kepabeanan dan cukai yang berlaku. Foto: Ilustrasi/Dokumentasi Bea Cukai
Bea Cukai Atambua juga melakukan kegiatan yang sama dengan mengunjungi Politeknik Ben Mboi Universitas Pertahanan di Atambua.
Politeknik yang diresmikan Presiden Jokowi pada 24 Maret 2022 itu memiliki sejumlah program studi di bidang pertanian dan peternakan.
"Kami berharap mahasiswa semakin paham dengan tugas dan fungsi Bea Cukai dan dapat memahami aturan kepabeanan dan cukai semakin dalam," ujar Hatta Wardhana.
Hatta juga berharap dengan membuka ruang diskusi kepabeanan untuk para mahasiswa, Bea Cukai dapat merangkul komunitas akademis dengan lebih baik dan mendapat dukungan dalam pelaksanaan tugas dan fungsi instansinya di lapangan. (mrk/jpnn)
Mahasiswa berperan penting dalam menyebarluaskan informasi aturan kepabeanan dan cukai yang berlaku dan mendukung pelaksanaannya di tengah masyarakat
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- 959 Unit Begawan Apartemen Milik PPRO Ludes Terjual
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini