Bea Cukai Soekarno-Hatta Mempercepat Distribusi Vaksin Moderna
Selasa, 13 Juli 2021 – 16:00 WIB

Bea Cukai Soekarno-Hatta memberikan fasilitas untuk mempercepat distribusi Vaksin Moderna. Foto/ilustrasi: Bea Cukai.
Budi menjelaskan rencananya vaksin tersebut selain digunakan untuk suntikan pertama dan kedua bagi rakyat Indonesia, secara khusus akan digunakan untuk booster suntikan ketiga bagi para tenaga kesehatan di tanah air.
Sebagaimana diketahui, Bea Cukai Soekarno-Hatta akan terus aktif berkontribusi dalam memfasilitasi setiap impor vaksin demi menyukseskan program pemerintah dalam pelaksanaan dan distribusi vaksin. (*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Bea Cukai Soekarno-Hatta mempercepat distribusi vaksin Moderna yang tiba di Indonesia pada Minggu (11/7).
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini
- Dipimpin Irjen I Wayan Sugiri, BNN dan Bea Cukai Musnahkan Ladang Ganja 3 Hektare di Aceh
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini