Begini Cara Harita Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-73

Begini Cara Harita Peringati HUT Kemerdekaan RI ke-73
PT TBP dan PT MSP melaksanaan upacara bendera HUT Kemerdekaan RI ke-73. Foto: Istimewa

Manfaat program ini secara langsung ialah secara konkret dan signifikan akan meningkatkan mutu pendidikan di tiga sekolah dampingan. Kemudian, akan membantu meningkatkan proses dan mutu pembelajaran sehingga sekolah dapat menghasilkan mutu lulusan yang tinggi.

"Melalui SDP, perusahaan ingin menunjukkan kepada masyarakat tentang kepedulian dan tanggung jawab yang tinggi terhadap pengembangan SDM, baik untuk jangka pendek, jangka menengah dan jangka panjang," kata Liya.

Selain pendidikan langsung di masyarakat, perusahaan juga memberikan beasiswa perguruan tinggi, baik untuk sarjana maupun pascasarjana kepada 27 anak-anak muda di Indonesia sejak 2007.

“Dari program pendidikan ini kami berharap anak-anak di Desa Kawasi khususnya dan anak-anak di Indonesia umumnya bisa menjadi generasi yang cerdas. Karena merekalah yang nantinya akan menjadi penerus bangsa. Oleh karena itu, program pendidikan ini merupakan program yang kami utamakan,sebagai bakti kami untuk negeri," pungkas Liya. (esy/jpnn)

 


Di tengah maraknya isu tenaga kerja asing di Indonesia, PT TBP dan PT MSP dengan pemegang saham asing, gelar upacara bendera HUT Kemerdekaan RI ke-73.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News