Berani Gulat sama Polisi, Rasain!
Kamis, 18 Mei 2017 – 00:34 WIB

SERGAP: Dua orang pria diamankan petugas Satreskoba Polres Kotim usai melakukan transaksi di Desa Pundu, Kecamatan Cempaga Hulu. Foto: Sony/Kalteng Pos/JPNN.com
Anggota sempat bergumul di atas pasir degan pelaku yang hendak melarikan dan membuang barang bukti.
“Setelah kami lakukan pemeriksaan secara intensif, ternyata hanya dua orang pelaku yang terlibat dan terbukti membawa narkoba. Saat ini sudah kami tahan dan diproses sesuai dengan aturan yang berlaku,” pungkas Kasat. (son/c2/ang)
Satuan Reserse Narkoba Polres Kotawaringin Timur, Kalteng, meringkus tiga pria dari dalam rumah di kawasan Desa Pundu, Kecamatan Cempaga Hulu, Selasa
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Kawasan Suaka Margasatwa Rimbang Baling Dibakar, Pelaku Langsung Ditangkap
- 1 Tahanan Kabur dari Sel Polres Lahat Ditangkap, 4 Lainnya Masih Diburu
- Motif Penyiraman Air Keras terhadap Bagus di Palembang Terungkap, Oalah
- Simak Pengakuan 2 Pengedar Uang Palsu Ini Setelah Tertangkap