Berani Kritisi Kebijakan Jokowi, 2 Mahasiswa Trisakti Dapat Beasiswa

Yang ada selama ini adanya pihak ketiga yang memprovokasi masyarakat desa agar menaikkan harga tanah mereka.
“Sejak menjadi menteri, saya tidak mau tangan saya memperkosa hak-hak dari masyarakat adat setempat. saya ditukar apa pun saya enggak mau, saya tahu orang susah. Sejengkal tanah di kampung itu sangat bermartabat menyangkut harga diri mereka. Saya tidak ingin bagian dari melecehkan itu,” jelas Bahlil.
Bahlil lantas mengapresiasi keberanian mahasiswa untuk mengkritisi kebijakan pemerintah. Bahlil menyebut kedua mahasiswa tersebut hebat dan mampu mengeluarkan keresahannya.
“Yang kayak begini enak, dapat beasiswa. Kau dapat beasiswa sampai selesai. Hebat kalian, aku suka,” puji Bahlil.(chi/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Beasiswa diberikan setelah keduanya memberikan kritikan terhadap kebijakan Omnibus Law oleh Pemerintahan Joko Widodo (Jokowi).
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Ini Kontribusi Pertamina untuk Sektor Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan