Berita Duka: Munip Utami Meninggal, Jenazah Sudah Dievakuasi
Selasa, 11 Februari 2020 – 09:54 WIB

Tim SAR gabungan mengevakuasi jenazah Munip Utami bin Warkim yang ditemukan di sekitar lokasi kejadian pada hari Selasa (11/2/2020), sekitar pukul 04.00 WIB. Foto: ANTARA/HO-KPP Cilacap
Seperti diwartakan, seorang bocah bernama Munip Utami bin Warkim, warga Desa Kedungbokor RT 04 RW 06, Kecamatan Larangan, Brebes, dilaporkan hilang akibat tenggelam di Sungai Pemali.
Peristiwa itu terjadi saat korban bersama teman-temannya mandi di Sungai Pemali, Desa Kedungbokor, pada hari Minggu (9/2), sekitar pukul 12.30 WIB.
Nahas, korban hanyut terbawa arus menuju pusaran air. Oleh karena tidak bisa bertahan, korban tenggelam hingga akhirnya hilang di pusaran air tersebut. (antara/jpnn)
Berita duka: Munip Utami bin Warkim, warga Desa Kedungbokor RT 04 RW 06, Kecamatan Larangan, Brebes, ditemukan sudah meninggal dunia.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Calon Haji Asal Tulungagung Meninggal Dunia Sebelum Berangkat ke Tanah Suci
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan