Berita Terbaru Percobaan Penculikan Bocah SD di Surabaya, Pelaku Siap-Siap Saja
Jumat, 22 Oktober 2021 – 08:47 WIB

Kanit Jatanras Sat Reskrim Polrestabes Surabaya AKP Agung Kurnia Putra. Foto: Arry Saputra/JPNN.com
Sekadar diketahui, pelajar SDN Jemur Wonosari I, Surabaya dikabarkan menjadi korban percobaan penculikan anak.
Dari cerita sekuriti sekolah bernama Agus Rianto, bocah yang hendak berangkat sekolah mengikuti simulasi PTM itu ditanya orang asing soal lokasi pom bensin.
Setelah memberi tahu, bocah tersebut dipaksa masuk ke dalam mobil.
Namun, setibanya di pom bensin, bocah itu melarikan diri sampai terjatuh sampai bibirnya berdarah. (mcr12/jpnn)
AKP Agung Kurnia Putra sampaikan berita terbaru kasus percobaan penculikan anak yang dialami bocah SD di Surabaya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- PTM Capai 73%, Workshop FIA & GAPMMI Bedah Strategi untuk Hadapi Tantangan Kesehatan
- Anak Hilang di Pesanggrahan Sudah Hampir 2 Bulan, Korban Diduga Diculik
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon