Berpakaian Seksi, Kartika Putri: Saya Capek Sendiri
Selasa, 16 Juni 2015 – 11:49 WIB

Kartika Putri. FOTO: dok/jpnn.com
jpnn.com - JAKARTA - Presenter sekaligus komedian Kartikat Putri mulai meredamkan emosi pascadikaitkan dengan inisial pekerja seks komersial yang muncul di daftar nama muncikari RA alias Robbie Abbas.
"Kalau sekarang saya sibuk berkoar-koar, saya capek sendiri," ungkap Kartika di kawasan Pramuka, Jakarta Timur, Senin (15/6) malam.
Padahal, beberapa waktu lalu Kartika sempat menggebu-gebu untuk mengklarifikasi hal itu hingga melaporkan ke SPKT Polda Metro Jaya.
Baca Juga:
"Jadi percuma kalau kita bicara tanpa bukti," kata dia.
Bahkan, saat ditemui tadi malam, raut kesedihan sudah hilang dari kekasih Erick Iskandar tersebut. Dia pun berpakaian seksi dengan model baju terbuka bagian belakang. (mg3/jpnn)
JAKARTA - Presenter sekaligus komedian Kartikat Putri mulai meredamkan emosi pascadikaitkan dengan inisial pekerja seks komersial yang muncul di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Respons Benny Simanjuntak Seusai Jonathan Frizzy Jadi Tersangka
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka, Perannya Dalam Kasus Vape Berisi Obat Keras Terungkap
- Begini Kondisi Pak Tarno Seusai Dirumorkan Mengemis di Kota Tua
- Semarak Ronakultura Menjelang Indonesia Fashion Week 2025
- Hamil Anak Kedua, Istri Onadio Leonardo Ungkap Perbedaan yang Dirasakan
- Ternyata Di Sini, Lokasi Penangkapan Jonathan Frizzy